berat badan |
memiliki badan yang kurus membuat kita tampil kurang percaya diri. berbagai cara orang yang memiliki badan kurus untuk menambah berat badannya dengan alami. disini terdapat beberapa cara untuk menggemukkan badan secara alami.
Menambah Berat Badan
- Menambah Porsi Makan Menambah porsi makan merupakan cara pertama dengan makan-makanan yang sehat. hindari makanan yang mengandung pengawet, atau bahan kimia. usahakan kebutuhan 4 sehat 5 sempurna tercukupi.
- Teratur Waktu Makan Dengan waktu makan yang teratur membuat nutrisi dalam tubuh tercukupi. makanlah makanan yang banyak mengandung karbohidrat. usahakan makan 3 kali sehari. waktu yang ideal antar makan adalah 6 jam.
- Minum Susu dan Air Putih Air putih sangat dibutuhkan oleh tubuh kita. setidaknya kita meminum 8 gelas air putih setiap harinya. dan Usahakan juga meminum susu 2 gelas dalam sehari.
- Kurangi Beban Pikiran Mempunyai banyak pikiran membuat berat badan kita turun dengan cepat. sebaik hindari pikiran-pikiran yang memberatkan yang membuat anda stress.
- Waktu Tidur yang Cukup Atur Porsi tidur kita dalam sehari. tidak terlalu banyak begadang. setidaknya 8 jam waktu tidur yang kita butuhkan dalam sehari
Itulah beberapa kiat untuk menambah berat badan kita secara alami. dengan berat badan yang ideal kita dapat tampil sempurna dan percaya diri dimanapun kapanpun.