--> Skip to main content

Tahap Perkembangan Manusia Dari Pranatal Sampai Dewasa

TAHAP PERKEMBANGAN MANUSIA

Perkembangan adalah perubahan individu yang lebih ke arah rohaniah yang menjadi unik untuk setiap individu, karena perkembangan individu berbeda, perkembangan juga memiliki pola-pola tersendiri yang khas yang hanya bisa diamati tanpa bisa diukur.

Tahap perkembangan manusia terdiri dari 3 periode :
1.    Periode anak 
a.    Sebelum kelahiran (pranatal) 
b.    Masa balita
c.    Masa awal anak-anak (early childhood)
d.   Masa pertengahan dan akhir anak (midle and late childhood)

2.    Periode Remaja

3.    Periode Dewasa
a.       Masa awal dewasa (early adulthood) 
b.      Masa pertengahan dewasa (midle adulthood)

c.       Masa akhir dewasa (late adulthood)

Mungkin Anda Suka
Buka Komentar
Tutup Komentar