Contoh Surat Pernyataan Tanggung Jawab Atas Kerusakan Barang Karena Perbuatan, berikut ini dalah contoh tentang Contoh Surat Pernyataan Tanggung Jawab Atas Kerusakan Barang Karena Perbuatan seperti contoh tulisan di bawah ini.
SURAT PERNYATAAN TANGGUNG JAWAB PERBAIKANYang bertanda tangan dibawah ini :
Berdasarkan dokumen sebagaimana tersebut dibawah ini :
- Nama : YUSNI RAMLI
- Jenis Kelamin : Laki-laki
- No.KTP : 3275438957983475
- Alamat : Desa Ngawi RT 08 RW 03 Kec. Sidoroto Kota Surabaya
Dengan ini saya menyatakan kepada PT. PLN (Persero) Rayon Surabaya, bahwa saya bersedia melakukan penggantian dan perbaikan perangkat Travo Gardu Listrik yang rusak, dengan rincian :
- Surat Keterangan Kepolisian Resort Kota Surabaya, nomor : XXX/32/XXX/2018/VL.Resta.BCG, tanggal : 17 Juni 2018;
- Surat Tanda Penerimaan bukti perkara Kepolisisan Resort Kota Surabaya, nomor : XXX/23/XX/2018/VL.Restra.SBY, tanggal 17 Juli 2018;
- Surat Pengantar RT dan RW, nomor : 543/RW.07/XX/223, tanggal :21 Juni 2018.
Demikian surat pernyataan ini saya buat dengan sebenar-benarnya serta tidak ada tekanan dari pihak manapun.
- Total Biaya yang akan diganti sebesar Rp.30.000.000 ( tiga puluh juta rupiah );
- Pembayaran akan dilakukan paling lambat 31 Desember 2018 disetorkan langsung ke rekening PT. PLN (Pesero), Bank BNI : 73489534758937
Surabaya, 18 Juni 20148
Pembuat Pernyataan
YUSNI RAMLI