Contoh Soal PG Biologi Kelas XI Semester 2 Kurikulum 2013 Beserta Jawaban ~Part-9 - Halo adik adik semuanya, yang sedang mencari Contoh Soal PG Biologi Kelas XI Semester 2 Kurikulum 2013 Beserta Jawaban , Nah kebetulan kakak ingin berbagi soal tersebut kepada adik adik, soal ini kakak susun sebanyak soal yang mana sudah termasuk dengan soal Pilihan ganda dan soal Essay, Setiap soal sudah kakak sertakan dengan kunci jawabannya. Sehingga bisa dijadikan sebagai bahan refrensi adik adik. Tetap semangat dan selalu berusaha yaa..
Contoh Soal PG Biologi Kelas XI Semester 2 Kurikulum 2013 Beserta Jawaban
Bagi sahabat dimana saja berada yang ingin sekali mempelajari Contoh Soal PG Biologi Kelas XI Semester 2 Kurikulum 2013 Beserta Jawaban , adik adik bisa belajar materi ini di sini dalam bentuk latihan soal. Berikut ini adalah rincian Soal Latihan Contoh Soal PG Biologi Kelas XI Semester 2 Kurikulum 2013 Beserta Jawaban .. SELAMAT BELAJAR YAA...
Selamat datang kembali di blog kumpulan soal, postingan kali ini berisikan soal-soal biologi Bab 5 "Sistem Pertahanan Tubuh", seperti soal tentang antigen dan antibodi dan mekanisme pertahanan tubuh, serta soal mengenai imunisasi.
Bagi anda yang belum membaca postingan sebelumnya (Bab 4) yang berisikan soal tentang truktur dan Fungsi Penyusun Organ Pada Sistem Reproduksi, silahkan baca: disini (soal nomor 86-100).
Well, Berikut dibawah ini soal pilihan ganda biologi kelas 11 semester genap k13 edisi revisi dilengkapi kunci jawaban untuk siswa SMA/MA dimulai dari pertanyaan nomor 101.
Berikut kami memberikan Contoh Soal PG Biologi Kelas XI Semester 2 Kurikulum 2013
PETUNJUK UMUM
1. Tulis namamu di sudut kanan atas
2. Bacalah setiap soal dengan teliti.
3. Kerjakan dulu soal yang kamu anggap mudah.
4. Periksa kembali pekerjaanmu sebelum diserahkan pada pengawas.
A. Berilah tanda silang (x) didepan huruf a,b atau c didepan jawaban yang benar !
101. Sistem kekebalan tubuh adalah ….
a. kemampuan tubuh dalam menghasilkan limfosit dewasa
b. kemampuan dalam menjalani persaingan kehidupan
c. kemampuan memakan antigen yang masuk ke dalam tubuh
d. kemampuan tubuh dalam menghasilkan sel kekebalan.
e. kemampuan tubuh dalam mempertahankan diri dari serangan penyakit
Jawaban: e. kemampuan tubuh dalam mempertahankan diri dari serangan penyakit
102. Ilmu yang mempelajari sistem kekebalan tubuh disebut ….
a. zoologi
b. virologi
c. embriologi
d. vaksinasi
e. immunologi
Jawaban: e. immunologi
103. Sel penghasil antibodi adalah ….
A. isograf
b. basophil
c. limfosit
d. monosit
e. leukosit
Jawaban: c. limfosit
104. Fungsi epitop adalah ….
a. sebagai penyebab penyakit
b. melemahkan sistem pertahanan tubuh
c. penyerang antibodi
d. pengikat antibodi yang sesuai
e. penyebar penyakit
Jawaban: d. pengikat antibodi yang sesuai
105. Tindakan pembentukan kekebalan tubuh dengan cara pemberian vaksin disebut ….
a. autoimun
b. heteroimun
c. isoimun
d. imunisasi
e. vaksinasi
Jawaban: e. vaksinasi
106. Makrofag berasal dari sel darah putih jenis ….
a. limfosit
b. monosit
c. eosinophil
d. basophil
e. neutrophil
Jawaban: b. monosit
107. Faktor seseorang dapat mengalami kekebalan aktif salah satunya adalah …
a. monosit dan limfosit yang berkembang lebih matang
b. sistem pertahanan tubuh yang sangat baik
c. antibodi sangat kuat
d. tubuh telah mengenali antigen penyebab penyakit
e. tubuh telah diberi vaksin
Jawaban: c. antibodi sangat kuat
108. Influenza disebabkan karena ….
a. virus
b. infeksi
c. protein asing
d. mikroorganisme
e. bakteri
Jawaban: a. virus
109. Organ yang menghasilakan antibodi dalam tubuh manusia adalah ….
a. kelenjar pancreas
b. kelenjar paratiroid dan tiroid
c. tulang selangka
d. sumsum tulang dan hipotalamus
e. sumsum tulang dan kelenjar timus
Jawaban: e. sumsum tulang dan kelenjar timus
110. Zat asing seperti virus dan sebagainya disebut ….
a. vaksin
b. leukosit
c. imunitas
d. antibodi
e. antigen
Jawaban: e. antigen
111. Antibodi pada tubuh manusia dibentuk oleh ….
a. monosit
b. eosinophil
c. neutrophil
d. limfosit
e. beasofil
Jawaban: d. limfosit
112. Reaksi imunisasi ketika virus atau bakteri menginfeksi tubuh, yaitu terjadinya reaksi antara ….
a. antibodi – imunoglobin
b. limfosit – virus
c. antibodi – antigen
d. leukosit – bakteri
e. antigen – imunogen
Jawaban: c. antibodi – antigen
113. Autoimunitas akan menyebabkan beberapa penyakit berikut ini, kecuali ….
a. AIDS
b. Diabetes mellitus
c. Addison’s disease
d. Myasthenia
e. Lupus
Jawaban: a. AIDS
114. Pemberian vaksin pada tubuh seeorang merupakan salah satu cara mendapatkan kekebalan ….
a. pasif alami
b. pasif buatan
c. Autoimun
d. aktif alami
e. aktif buatan
Jawaban: a. pasif alami
115. Imunisasi untuk mencegah penyakit TB (tuberculosis) adalah ….
a. BCG
b. TT
c. DPT
d. Polio
e. Campak
Jawaban: a. BCG
Lanjut ke soal penilaian akhir tahun => Contoh Soal UAS/PAS Biologi Kelas XI Semester 2 Kurikulum 2013 Beserta Jawaban